Dalam usaha mempelajari bahasa Inggris, terkadang kita menemukan beberapa kata yang "terlihat" mirip sehingga agak membingungkan penggunaannya. Diantaranya adalah SOMETIME dengan SOMETIMES, dan BESIDE dengan BESIDES. Mau tahu perbedaannya? Check this out!